-
Universal Iteration: Intermissions
Pameran seni media berkala dalam jaringan, Universal Iteration, kini memasuki tahun kedua. Diinisiasi oleh Komunitas Salihara pada tahun 2021, Universal Iteration (UNIT) merupakan sebuah perhelatan seni media yang menekankan eksplorasi artistik dengan format presentasi dalam layar yang terhubung dengan jaringan internet. UNIT edisi pertama telah menghadirkan delapan seniman dengan ragam bentuk presentasi dalam layar, mulai… continue reading